Sertu Herwan: Jangan Lupakan Gotong Royong

    Sertu Herwan: Jangan Lupakan Gotong Royong

    Sukabumi - Sertu Herwan Afianto melaksanakan giat Karbak di Kp Cicabe ds Sukatani kec Parakansalak. Dalam kegiatan Karbak ini adalah untuk mengajak masyarakat agar menjaga buda gotong royong, demikian disampaikan Sertu Herwan, Senin 05 Februari 2024.

    “Jangan sampai kita lupa akan budaya luhur kita, salah satunya adalah budaya gotong royong, ” kata Sertu Herwan.

    Masih menurut Sertu Herwan, di Wilayah Koramil 2206/Parakansalak ini cukup bagus antusias masyarakat dalam kegiatan gotong royong.

    “Alhamdulilah dari setiap Ke RT-an gotong royong masih hidup dan masih jadi budaya luhur di sini, ” ungkapnya.

    Kegiatan gotong royong ini juga sekaligus mengenalkan kepada kaum milenial agar tidak lupa dengan budaya nenek moyangnya.

    “Jadi kami di sini juga mengajak kepada para kaum milenial untuk tidak melupakan budaya kita, salah satunya gotong royong, ” terangnya.

    Sertu Herwan mengatakan bahwa pada dasarnya di sini masih kuat gotong royongnya, namun begitu dirinya tetap mengingatkan untuk sama-sama melesatarikan budaya gotong royong ini, deikian disampaikan Sertu Herwan.

    sertu herwan ajak warga sekitarnya untuk tidak lupakan gotong royong jangan lupakan
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Para Babinsa di Cikidang, Pelda Benri dan...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Ciracap Laksanakan Apel Kesiapan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Cawabup Andreas Terima Usulan Warga Nelayan Ujunggenteng Impikan Dermaga Baru
    H. Asep Japar Ngopi Bareng Relawan di Kecamatan Parungkuda
    Asep Japar Calon Bupati Sukabumi Nomor Urut 2 Kunjungi Produksi Mochi Annur di Kecamatan Cibadak
    Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Laksanakan Police Goes to School di SDN Cipatuguran, Desa Jayanti
    Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Gelar Door To Door System dan Cooling System, Sampaikan Himbauan Kamtibmas Jelang Pilkada 2024
    Membangun Keberkahan Pagi Safari Sholat Subuh Berjamaah Polsek Cidahu Polres Sukabumi
    Kapolsek Surade Hadiri TABLIQH AKBAR Memperingati Maulid Nabi Muhammad S.A.W. di Desa Banyumurni
    Bhabinkamtibmas Polsek Simpenan Laksanakan Cooling System untuk Cegah Potensi Konflik Jelang Pemilu 2024
    Postingan Asep Japar Selalu Dibanjiri Komentar Positif dari Warganet dan Pendukungnya
    Relawan A A dari Cisolok Hadiri Maulid Nabi Muhammad Shallallahu Alaihi Wa Sallam di Cidahu Desa Sukamaju Cikakak Bersama Ojom Jaya
    Bhabinkamtibmas Desa Kertaangsana Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Sosialisasikan Pentingnya PILKADA Damai 2024
    Bhabinkamtibmas dan Babinsa Desa Wangunreja Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Ajak Warga Sukseskan Pilkada Damai 2024
    Polsek Palabuhanratu Sambang Tokoh Masyarakat di Desa Cikadu Mewujudkan Suasana Kondusif Menjelang Pilkada Serentak 2024
    Polsek Cidahu Polres Sukabumiu Membuka Pintu Silaturahmi Lewat "Jumat Curhat
    Silaturahmi Polisi RW Polsek Parakansalak dengan Masyarakat Berjalan Lancar
    Patroli Dialogis oleh Polsek Parakansalak Polres Sukabumi kepada warganya
    Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Giatkan Patroli Malam
    Safari Subuh Bhabinkamtibmas di Masjid Nurul Huda Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Upaya Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat

    Ikuti Kami