Sat Lantas Polres Sukabumi Bagikan Stiker Tertib Berlalu Lintas

    Sat Lantas Polres Sukabumi Bagikan Stiker Tertib Berlalu Lintas
    Sat Lantas Polres Sukabumi Bagikan Stiker Tertib Berlalu Lintas

    SUKABUMI - Anggota Satlantas Polres Sukabumi menggelar sosialisasi dengan memasang dan membagikan stiker tertib berlalu lintas. Kegiatan itu merupakan bagian Sosialisasi akan Keselamatan Berlalulintas, Jumat (02/06/2023)

    Pembagian Stiker dan pemasangan stiker dilakukan petugas Satlantas Polres Sukabumi di kawasan simpang Gunung Butak

    Menurut Kapolres Sukabumi AKBP MARULY PARDEDE S.H., S.I.K., M.H Kegiatan ini merupakan upaya preventif dan preemtif kami mengajak masyarakat tertib berlalu lintas. Salah satunya dengan pemasangan stiker pada kendaraan dan pembagian Stiker kepada pengendara, ” ujarnya.

    Dia melanjutkan bahwa kegiatan sosialisasi yang dilakukan diharapkan masyarakat dapat tertib dan disiplin berlalu lintas, sehingga bisa mencegah terjadinya kecelakaan lalu lintas di Kabupaten Sukabumi

    Program ini sesuai dengan Program AADEDE yang Aman, Damai dan Efisien bagi Masyarakat Kabupaten Sukabumi.

    polres sukabumi akbp maruly pardede
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Ciracap Polres Sukabumi...

    Artikel Berikutnya

    Koramil Cikidang Hadiri Rapat Panitia Pilkades,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Bakamla RI Sambut Kapal PCG BRP Gabriela di Dermaga Bitung
    Pasiops Kodim 1710/Mimika Pimpin Apel Kesiapan Pasukan TNI Pada Pengamanan TPS Pemilukada Tahun 2024 BKO Polres Mimika
    Polda Jabar Terjunkan 21 Ribu Personel Amankan Pilkada Serentak

    Ikuti Kami