Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Perkenalkan Profesi Polri kepada Anak-anak

    Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Perkenalkan Profesi Polri kepada Anak-anak
    Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Perkenalkan Profesi Polri kepada Anak-anak

    SUKABUMI - Bripka Ade, Briptu Sholahudin dan Briptu Bayu selaku Anggota Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi berikan pengenalan profesi lebih mendalam kepada anak - anak paud.

    Kegiatan ini di laksanakan di Mako Polsek Kalapanunggal Kec. Kalapanunggal Kab. Sukabumi, Kamis (22/06/2023).

    Dalam kegiatan tersebut anggota kepolisian memberikan pengenalan mengenai profesi serta tugas dan tanggung jawab anggota POLRI.

    Kapolsek Kalapanunggal mengatakan " Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pengenalan tentang profesi Anggota POLRI kepada anak - anak agar memberikan motivasi kepada anak - anak sebagai generasi penenerus bangsa dan kegiatan ini merupakan bentuk implementasi dari program Bapak Kapolres Sukabumi AKBP Maruly Pardede, yaitu program AA DEDE (Agamis, Aman, Dedikasi, Empati, Damai, Efektif dan Efisien), " ujar Kapolsek Kalapanunggal.

    Polres Sukabumi Polda Jabar.

    polres sukabumi polda jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Sinergitas  Bhabinkamtibmas Polsek Cisaat...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Gunungpuyuh Patroli Dialogis Dengan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Bakamla RI Sambut Kapal PCG BRP Gabriela di Dermaga Bitung
    Pasiops Kodim 1710/Mimika Pimpin Apel Kesiapan Pasukan TNI Pada Pengamanan TPS Pemilukada Tahun 2024 BKO Polres Mimika
    Polda Jabar Terjunkan 21 Ribu Personel Amankan Pilkada Serentak

    Ikuti Kami