Polsek Cikembar Polres Sukabumi Lakukan Pengaturan Lalulintas di Jalan Arteri

    Polsek Cikembar Polres Sukabumi Lakukan Pengaturan Lalulintas di Jalan Arteri
    Polsek Cikembar Polres Sukabumi Lakukan Pengaturan Lalulintas di Jalan Arteri

    SUKABUMI - Personil Polsek Cikembar, Polres Sukabumi, Polda Jabar di Hari Senin (17/07/2023) melakukan giat pengaturan arus lalu lintas di jalur arteri Jalan Palabuhan II di antaranya di lokasi simpang tiga Pangleseran dan simpang tiga Cikembang.

    Maksud tujuan pengaturan arus lalu lintas di lokasi pertigaan tersebut tak lain dalam rangka menindak lanjuti perintah pimpinan juga sebagai langkah antisipasi lonjakan arus lalu lintas pada waktu akhir pekan.Biasanya arus lalu lintas para wistawan menuju lokasi wisata Palabuhanratu dan destinasi wisata lainnya pada tiap akhir pekan mengalami lonjakan.

    Pada tempat terpisah di jelaskan oleh Kapolres Sukabumi AKBP Maruly Pardede S.H., S.I.K., M.H., yang akrab di sapa Aa Dede melalui penyampaian singkat Kapolsek Cikembar bahwa, "Kita dari Kepolisian Resor Sukabumi beserta jajaran sengaja menempatkan personil di jalur-jalur rawan macet juga di lokasi-lokasi wisata untuk melakukan pengamanan serta pengaturan lalu lintas karena di prediksi pada akhir pekan ini kunjungan serta arus lalu lintas wisata mengalami lonjakan", demikian ungkapnya.

    Di tambahkan pula oleh Aa Dede, "Kita melaksanakan pengamanan lokasi wisata berikut pengaturan lalu lintas ini selain untuk mengantisipasi lonjakan arus lalu lintas wisata juga untuk kelancaran dan kenyamanan perjalanan masyarakat ke wilayah Kabupaten Sukabumi", demikian pungkasnya.

    polres sukabumi polda jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Aiptu Bambang Bhabinkamtibmas Polsek Ciracap...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Desa Sekarsari Lakukan Giat...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Danlanud Sultan Hasanuddin Buka Pendidikan Latihan Kerja TEMBSC Angkatan 31
    Permendikbudristek 44/2024: Dorong Profesionalisme dan Kesejahteraan Dosen
    Asrenum Panglima TNI Buka Bimtek Penyusunan dan Penerbitan Doktrin di Lingkungan TNI

    Ikuti Kami