Patroli Biru Polsek Cikembar Polres Sukabumi Sapa Warga Perumahan

    Patroli Biru Polsek Cikembar Polres Sukabumi Sapa Warga Perumahan
    Patroli Biru Polsek Cikembar Polres Sukabumi Sapa Warga Perumahan

    SUKABUMI - Aktifitas Patroli yang di laksanakan oleh Polsek Cikembar selain di lakukan di jalur jalan raya juga menjamah ke wilayah permukiman atau perumahan penduduk.

    Dalam giat patroli malam Kamis kali ini (06/07/2023) petugas patroli menyambangi lingkungan perumahan penduduk di sekitar Desa Bojong, Kecamatan Cikembar, Kabupaten Sukabumi.Petugas Patroli menyapa warga dan berdialog langsung dengan mereka berkaitan dengan keamanan lingkungan masyarakat setempat.

    Di kemukakan oleh Kapolres Sukabumi AKBP Maruly Pardede, melalui penyampaian singkat Kapolsek Cikembar bahwa dalam mewujudkan situasi kamtibmas lingkungan warga yang aman dan damai, kita Polres Sukabumi dan jajaran, termasuk juga Polsek Cikembar tiap malamnya sudah menjadwalkan Patroli malam dan ini merupakan upaya preventif dalam mengantisipasi terjadinya tindak kriminalitas di malam hari.

    polres sukabumi polda jabar maruly pardede
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Laksanakan Door To Door System Tatap Muka...

    Artikel Berikutnya

    Bhabin Desa Wanasari Sambangi Warga Desa

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Bakamla RI Sambut Kapal PCG BRP Gabriela di Dermaga Bitung
    Pasiops Kodim 1710/Mimika Pimpin Apel Kesiapan Pasukan TNI Pada Pengamanan TPS Pemilukada Tahun 2024 BKO Polres Mimika
    Polda Jabar Terjunkan 21 Ribu Personel Amankan Pilkada Serentak
    Yakinkan Dapat Berjalan Dengan Lancar Dan Aman, Dandim 1710/Mimika Dampingi Wakapolda Papua  Pantau Langsung Pemungutan Suara Di TPS

    Ikuti Kami