Kegiatan Babinsa Desa Sampora Bersama BPP Tinjau Lahan Padi

    Kegiatan Babinsa Desa Sampora Bersama BPP Tinjau Lahan Padi

    Sukabumi - Kegiatan Babinsa Desa Sampora Bersama BPP penyuluh dan Poktan Sampora meninjau lahan padi Gogo di Kp. Datarjati Desa Sampora, kegiatan ini untuk mendorong tercapainya ketahanan pangan di wilayah Koramil 2204/Cikidang.

    Serka Mulyadi mengatakan bahwa Ketahanan Pangan kita harus stabil dan kita mulai dari desa kita sendiri.

    “Di Wilayah Koramil Cikidang di Desa Sampora ini sudah dilakukan peninjauan untuk area tanam padi, yaitu Padi Gogo, ” kata Serka Mulyadi Babinsa Desa Sampora Koramil Cikidang, Kamis, 18 April 2024.

    Mulyadi berharap agar warga masyarakat terus bersemangat dalam bertani, berkebun, berternak hewan atau pun ikan.

    “Kegiatan bertani, berkebun, berternak, baik perorangan atau kelompok harus terus di kembangakan agar ketahanan pangan kita bisa stabil, ” harap Mulyadi.

    kegiatan babinsa desa sampora bersama bpp tinjau lahan padi
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Bupatikan Asep Japar, Ibu Dwi: Mari Satukan...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Desa Pangkalan Polsek Cikidang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Patroli malam antisipasi Kriminalitas oleh Polsek Kalibunder
    Patroli Biru Polsek Palabuhanratu: Antisipasi Gukamtibmas di Daerah Rawan Kriminalitas
    Bakamla RI Serta Tim SAR Gabungan Selamatkan Korban Mati Mesin di Selat Nerong

    Ikuti Kami