Kapolsek Cugenang Hadiri Sertijab dan Pisah Sambut Camat Cugenang

    Kapolsek Cugenang Hadiri Sertijab dan Pisah Sambut Camat Cugenang
    Kapolsek Cugenang Hadiri Sertijab dan Pisah Sambut Camat Cugenang

    Cugenang - Kapolsek Cugenang Polres Cianjur, Kompol L. Woro Wuryani menghadiri kegiatan serah terima jabatan dan pisah sambut camat Cugenang di Kantor sementara Kecamatan Cugenang, Jum'at (07/07/2023). 

    Serah terima jabatan dan pisah sambut Camat Cugenang Komariah, S.IP, MAP kepada Robi Erlangga, S.STP di Kantor Semntara Kecamatan Cugenang. 

    Adapun yang Hadir dalam kegiatan sertijab dan pisah sambut tersebut antara lain Camat Baru Robi Erlangga, Camat Lama Komariah, Kepala KUA, Kapolsek Cugenang, Danramil Cugenang, Kepala Puskesmas Cugenang dan Cijedil, Ketua PPK, Ketua Panwas, Ketua TKSK, Para Kepala Desa Se Kec. Cugenang.

    Kapolres Cianjur AKBP Aszhari Kurniawan Melalui Kapolsek Cugenang Kompol L. Woro Wuryani mengatakan selamat untuk bapak camat yang baru "semoga kedepannya bisa lebih baik dalam menjalin silaturahmi dan saling bersinergitas kepada seluruh Unsur Forkopimcam dan stack Holder yang ada di kecamatan Cugenang, " terang Kapolsek Cugenang Kompol L. Woro Wuryani.

    polres cianjur humas polres cianjur polda jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Cisaat Laksanakan Gatur Arus lalu...

    Artikel Berikutnya

    Tingkatkan Sinergitas, TNI-POLRI Laksanakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Bakamla RI Sambut Kapal PCG BRP Gabriela di Dermaga Bitung
    Pasiops Kodim 1710/Mimika Pimpin Apel Kesiapan Pasukan TNI Pada Pengamanan TPS Pemilukada Tahun 2024 BKO Polres Mimika
    Polda Jabar Terjunkan 21 Ribu Personel Amankan Pilkada Serentak
    Yakinkan Dapat Berjalan Dengan Lancar Dan Aman, Dandim 1710/Mimika Dampingi Wakapolda Papua  Pantau Langsung Pemungutan Suara Di TPS

    Ikuti Kami